Type Here to Get Search Results !

IKLAN

 



 

Berikan Edukasi Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 122/TS Bersama Masyarakat Laksanakan Panen Sayuran



Kabupaten Keerom -MenaraRiau.com- Pos Ampas Satgas Yonif 122 / TS melaksanakan panen kacang panjang bersama masyarakat  untuk mewujudkan kedekatan personel Satgas Yonif 122 / TS dengan masyarakat Kampung Ampas, Distrik Waris, Kabupaten Keerom, Papua, Kamis (18-07-2024 )


Kegiatan tersebut dilaksanakan untuk memanfaatkan lahan yang kosong serta membatu perekonomian masyarakat dalam bercocok tanam dan menambah penghasilan masyarakat baik di jual maupun di komsumsi untuk bahan sayuran, adapun jenis sayuran ditanaman adalah kacang panjang.  


Bapak matinus (55) mengucapkan terimakasih kepada personel pos ampas yang telah memberikan edukasi memanfaatkan lahan kosong untuk di manfaatkan menanam sayur-sayuran agar perkonomian masyarakat perbatasan dapat berkembang dengan baik sehingga masyarakat nantinya bisa menanam dan membudidayakan tanaman sendiri di lahan kosong yang ada.


Seperti penyampaian Dansatgas Letkol Inf Diki Apriyadi, S.Hub.Int, tugas pokok Satgas Yonif 122/TS menjaga keutuhan wilayah perbatasan darat RI-PNG, juga mempunyai tugas tambahan yaitu seluruh prajurit melaksanakan kegiatan teritorial yang bersifat membangun, melayani, dan mengayomi masyarakat perbatasan Papua serta mengajarkan membuat lahan-lahan produktif untuk mengatasi perekonomian di masyakarat perbatasan. (


Sumber,Yonif 122/TS

Baca Juga

iklan