Type Here to Get Search Results !

IKLAN

 



 

Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Hari, Gabungan BKO Polres Bengkalis dan Polsek Mandau Laksanakan Patroli KRYD

 

Mandau,MenaraRiau.com-Gabungan BKO Polres Bengkalis dan Polsek Mandau,Minggu( 19/ 05/2024) sekira pukul 00.10 WIB dini hari Melakukan Giat KRYD .Giat tersebut difokuskan di Jalan Hangtuah (Simpang Garoga), Desa Tambusai Batang Dui, Kec. Bathin Solapan, Kab. Bengkalis.



Dalam giat tersebut dipimpin langsung oleh Kompol Hairul Hidayat, S.I.K., M.M., M.H. (Kapolsek Mandau),turut mendampingi AKP Jurianto (Kanit Samapta Polsek Mandau),Ipda P. Harahap, S.H. (Kanit Laka Sat Lantas Polres Bengkalis),Ipda Hasrul (Panit 1 Unit Binmas Polsek Mandau),serta 6 Pers BKO Sat Lantas Polres Bengkalis ,4 Pers BKO Sat Samapta Polres Bengkalis,dan hadir 16 Pers Gabungan Polsek Mandau


Kompol Hairul Hidayat,SIK.,M.M.,M.H. menyampaikan  padabawak pers bahwa Giat KRRD ini adalah upaya Meminimalisir adanya kegiatan Balap Liar (Bali) yang sering dilakukan Para Pemuda di Jl. Hangtuah (Simpang Garoga), Desa Tambusai Batang Dui, Kec. Bathin Solapan, Kab. Bengkalis.Terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif dan mencegah terjadinya kejahatan C3( Curat,Curas,Curanmor) di wilayah hukum Polsek Mandau,Serta tercapainya keamanan dan kenyamanan masyarakat di wilayah hukum Polsek Mandau dengan kehadiran Personil Polri ditengah - tengah masyarakat.


Pada pelaksanaan Ops Cipta Kondisi (KRYD) dari lokasi Jl. Hangtuah (Simpang Garoga), Desa Tambusai Batang Dui, Kec. Bathin Solapan, Kab. Bengkalis diamankan 17 (Tujuh Belas) Unit R2 yang diduga akan melakukan balap liar,dengan rincian sebagai berikut:

1). Yamaha Beat Warna Biru tanpa No. Pol. dengan Pengendara an. Gali.

2). Honda Revo Warna Hitam tanpa No. Pol. dengan Pengendara an. Dimas Pratama.

3). Honda Vario Warna Hitam tanpa No. Pol. pengendara an. Rizki.

4). Yamaha Vixion Warna Merah No. Pol. : F 2567 JV pengendara an. Eji Alarbi

5). Yamaha Jupiter Warna Hitam tanpa No. Pol.

6). Yamaha Mio Warna Hitam No. Pol. : BM 4068 PZ

7). Yamaha Jupiter Warna Hitam No. Pol. BM 3705 RW pengendara an. Ridwan.

8). Honda Beat Warna Hitam tanpa No. Pol. pengendara an. Revio.

9). Honda Supra Warna Hitam tanpa No. Pol.

10). Honda Supra Fit Warna Hitam tanpa No. Pol. pengendara an. Riki H.

11). Honda Beat Warna Hitam No. Pol. BM 2169 DF

12). Honda Revo Warna Hitam tanpa No. Pol. pengendara an. Rahmadansyah.

13). Yamaha RX King No. Pol. B 6303 CNO pengendara an. Mandala.

14). Kanzen Warna Hitam tanpa No. Pol. pengendara an. M. Rifkan Gusti.

15). Honda Supra Warna Hitam No. Pol. BK 3236 FZ

16). Honda Kharisma Warna Hitam No. Pol. BM 2481 EY

17). Honda Kharisma Warna Hitam tanpa No. Pol.

Untuk R2 yang diamankan dilakukan penilangan oleh Unit Lantas Polsek Mandau dan selanjutnya R2 diamankan di Mapolsek Mandau.




Kegiatan Ops Cipta Kondisi (KRYD) gabungan BKO Polres Bengkalis dan Polsek Mandau di Jl. Hangtuah (Simpang Garoga), Desa Tambusai Batang Dui, Kec. Bathin Solapan, Kab. Bengkalis. Selama kegiatan berlangsung ,situasi terdapat dalam keadaan aman dan terkendali.**


Sumber : Humas Polsek Mandau 

Baca Juga

iklan